Nomor Call Center Provider di Indonesia. - Tujuan saya menulis artikel ini adalah tidak lain hanya ingin membantu kawan-kawan ku semua yang sedang mempunyai masalah dengan Kartu Seluler yang dimilikinya.
Selain itu juga karena makin banyaknya penipuan melalui SMS berlangganan yang dapat menyedot pulsa kita, dan itu dapat terjadi kepada siapapun termasuk saya yang nulis artikel ini... hehehehehehe...
Dan masalahnya tidak semua orang yang mengetahui cara untuk menonaktifkan SMS berlangganan tersebut. Nah, kalau sudah kayak gitu saya punya sedikit tips buat kawan-kawanku semua bagaimana caranya menonaktifkan SMS berlangganan tersebut, yaitu dengan menghubungi Call Center Provider kita agar SMS berlangganan tersebut bisa dinonaktifkan.
berikut beberapa Call Center Provider yang ada di Indonesia beserta alamat Website_nya :
Info jika anda ingin mengubungi Call Center Esia, berkaitan dengan pulsa Esia yang tidak masuk, atau yang lain. Silahkan menghubungi:
Esia
Call Center : *999
Cek Pulsa : *555#
Website
www.myesia.com
Indosat
Call Center
Mentari : 222 / 100 (400/call)
IM3 : 300 (free) / 100 (400/call)
Star One : 111
Cek Pulsa
Mentari : *555#
IM3 : *388#
Star One : *555#
Website
www.indosat.com
im3 : www.indosat.com/im3
matrix : www.indosat.com/matrix
mentari : www.indosat.com/mentari
starone : www.mystarone.com
email
im3 : icare@indosat.com
matrix dan mentari : customer_service@indosat.com
starone : support@mystarone.com
Telkomsel
Call Center
Halo : 111
Simpati dan AS : 116
Website
www.telkomsel.com
email : cs@telkomsel.co.id
Cek Pulsa :
Halo, Simpati AS :
Cek Pulsa dan Pemakian berjalan : *888#
*untuk Halo harus ketik HC ON ke 333
Cek Pemakaian Terakhir : *887#
Cek bonus : *889#
XL
Call Center
Bebas : 817 (350/call)
Jempol : 817 (350/call)
Xplor : 817 (free)
Website
Website : www.xl.co.id
Korporat: http://www.xl.co.id/Korporat/tabid/54/Default.aspx
XL Prabayar: http://www.xl.co.id/XLPrabayar.aspx
XL Pascabayar: http://www.xl.co.id/XLPascabayar.aspx
XL Life Portal: http://life.xl.co.id
Layanan Internet/BlackBerry: www.nyambungterus.com
email : customerservice@xl.co.id
Cek Pulsa
Bebas : *123#
Jempol : *123#
Xplor : *108# (cek limit)
Axis
Call Center : 838
Cek Pulsa : *888#
Cek Pemakaian Terakhir : *887#
Cek bonus : *889#
Website
www.axisworld.co.id
email : cs@axisworld.co.id
Three
Call Center : 123 dan 0896-4-4000-123 dari operator lainnya
Cek Pulsa: *111*1#
Website
www.three.co.id
email : 3Care@three.co.id
Flexi
Call Center : 147
Cek Pulsa : *99 atau *99#
Website
www.telkomflexi.com
Fren
Call Center : 888 atau 0888 185 6868 dari PSTN
Cek pulsa : 999
Website
www.mobile-8.com
semoga bermanfaat kawan.......!!!
Terima kasih telah membaca artikel: Nomor Call Center Beserta Alamat Website Provider di Indonesia.Silahkan baca artikel ©Blog Yhudiyuba yang lainnya!!!
{ 0 komentar... read them below or add one }
Posting Komentar
Komentar sesukanya sob...
yang penting sopan dan membangun.........
Nyepam langsung di hapus....