Template SEO Friendly Ala O-om

Diposting oleh mr. xxx on Rabu, 15 Februari 2012

Yhudiyuba | Template SEO Friendly Ala O-om. - Seperti yang udah-udah saya jelaskan pada postingan sebelumnya tentang pentingnya sebuah template pada blog kita.

Ada banyak template yang bisa kita temui di internet, tapi untuk menentukan suatu template yang SEO Friendly itu adalah gampang-gampang susah soalnya tidak semua template yang kita pakai itu adalah template SEO friendly.

Untuk mendapatkan template SEO Friendly kita bisa menggunakan dua cara yaitu dengan Mengedit Template Agar SEO Friendly atau dengan cara menggunakan template yang memang udah di desain seo friendly.

Nah pada kesempatan kali ini saya akan meng_review sebuah tempalte yang menurut saya sangat SEO Friendly template tersebut bernama Elegant Style Template. Sesuai dengan namanya template dari Oom.com ini tampilannya cukup elegant dan pastinya SEO friendly.

Berikut sedikit review tentang Template SEO Friendly Ala O-om :

Bonus terpasang :
CSS dengan mode kompresi, Read More, Embedded Comment Form, Meta Tag Include, SEO Title Tag, Favicon Include, Komentar berbeda untuk pemilik blog, Emoticon Include dll.

Cara installasi :
Disarankan untuk membackup template dan isi element halaman terlebih dahulu. Agar semua fasilitas berfungsi dengan baik, sebaiknya dilakukan secara manual (tanpa di upload) dengan melakukan copy-paste kode melalui halaman Edit HTML. (jangan lupa beri tanda centang pada Expand Template Widget).

Bagi sobat yang berminat untuk memakai Template SEO Friendly Ala O-om ini silahkan download disini atau ingin melihat demo templatenya dulu silahkan klik disini.

Selamat mencoba dan semoga bermanfaat sobat...!!!

Terima kasih telah membaca artikel: Template SEO Friendly Ala O-om.Silahkan baca artikel ©Blog Yhudiyuba yang lainnya!!!

{ 3 komentar... read them below or add one }

Anonim mengatakan... Reply Comment

aku pake templatenya

corelives mengatakan... Reply Comment

cek tkp gan

Blognya Venny mengatakan... Reply Comment

Ane sudah pake templatenya, ane ganti warnannya jadi kuning ^_^

Templatenya emang keren, gak berat

Posting Komentar

Komentar sesukanya sob...
yang penting sopan dan membangun.........
Nyepam langsung di hapus....